Sharing tentang Cisco

Sharing tentang Cisco
Assalamu'aikum wr wb

Hai temen temen selamat datang kembali di blog saya, kali ini saya akan sedikit bercerita nih kepada kalian semua tentang apa yang saya lakukan di hari ini, hari ini saya sharing di depan temen temen yang lain di BLC Telkom Klaten,

Hari ini saya menyampaikan materi seputer Cisco temen temen, ada beberapa hal yang saya sampaikan di antaranya :

1) Static Routing di Cisco
  Materi yang pertama saya sampaikan adalah bagaimana melakukan static routing di cisco, dengan menggunakan cisco packet tracer, fungsi dari routing ini sendiri adalah menghubungkan beberapa jaringan yang berbeda agar bisa saling berkomunikasi, Untuk materi nya dapat temen temen pelajari di artikel saya klik disini

2) Default routing di Cisco
  Selanjutnya saya menyampaikan materi bagaimana melakukan default routing dengan menggunakan cisco, sebenarnya fungsi nya sama dan konfigurasi nya pun mirip mirip dengan static routing, bedanya adalah kalau static routing destination nya adalah network dari lan yang di tuju sedangkan untuk default routing adalah 0.0.0.0 dengan netmask nya pun 0.0.0.0
 Untuk materi nya dapat temen temen pelajari di artikel saya klik disini

3) Membangun Virtual LAN
  Materi selanjutnya adalah membuat VLAN, fungsi dari vlan ini adalah membuat sebuah subnet dalam satu jaringa yang terhubung ke satu perangkat switch yang sama, jadi ibaratnya adalah membuat suau jaringan LAN namun secara virtual, artinya secara fisik memang tidak ada namun secara fungsi dan kegunaanya ada.
 Untuk materi nya dapat temen temen pelajari di artikel saya klik disini

4) Menghubungkan beberapa VLAN dengan mode Trunk
 Nah selanjutnya adalah saya menyampaikan materi tentang bagamana ketika saya mempunyai beberapa switch dan setiap switch tersebut memiliki vlan, dan saya berniat agar vlan di switch 1 bisa menyatu dengan vlan yang ada di switch 2 dengan metode Tunking Vlan
 Untuk materi nya dapat temen temen pelajari di artikel saya klik disini
Nah berikut ini adalah dokumentasi nya :

AKMAL TAUFIQ
AKMAL TAUFIQ
AKMAL TAUFIQ

Nah oke temen temen, hanya itu yang bisa saya sampaikan kali ini tentang pengalaman saya hari ini, semoga bisa menginspirasi untuk kalian agar terus berkarya.

dari saya di cukupkan sekian
  Wassalamu'alaikum wr wb
Share This :
Akmal Taufiq

Penulis adalah seorang Siswa di salah satu SMK di Tasikmalaya yang bernama Akmal Taufiq, Lahir dan bertempat tinggal di Kota Tasikmalaya.