Assalamu'alaikum wr wb
A. Pendahuluan
Selamat malam temen temen, kali ini saya akan memberikan tutorial kepada kalian bagaimana cara nya melakukan reset mikrotik routerboard
B. Latar Belakang
Oke kalian yang suka main mikrotik pasti sudah tidak asing lagi ya temen temen, banyak alasan bagi kita untuk melakukan reset terhadap mikrotik kita mulai dari lupa password lah, pengen mengembalikan ke konfigurasi awal dan bahkan hanya untuk refresh sistem, nah bagaimana sih caranya ? berikut ini ulasannya
C. Pembahasan
Oke kita langsung aja temen temen, terdapat 2 cara yaitu soft reset dan hard reset
1) Soft Reset
Yaitu sebuah cara mereset dari dalam sistem nya, kita masuk terlebih dahulu melalui winbox, remote console atau pun yang lainnya,
Seperti gambar di atas, kita memasukan perintah /system reset-configuration, dan tekan y . tunggu sebentar maka mikrotik anda secara otomatis akan kembali ke konfigurasi awal bawaan mikrotik nya, namun kita bisa agar mikrotik tersebut di hilangkan konfigurasi defaultnya yaitu dengan cara menambahkan perintah nya /system reset-configuration no-default=yes
2) Hard Reset
Oke selanjutnya cara yang ke dua adalah dengan menggunakan perangkat nya langsung secara fisik,berikut ini langkah langkah nya,
1) Silahkan kalian cari tombol reset, setiap tipe biasanya berbeda namun umumnya selalu terdapat lubang kecil deket tombol power, untuk menekannya kita harus menggunakan alat menusuk nya, biasanya pulpen, namun hati hati jangan sampai terlalu keras menusuk nya cukup terdengar bunyi klik aja, cabut dan tekan beberapa saat kabel power nya
2) kemudian selanjutnya masukan kabel power nya dalam kondisi lubang reset masih di tekan, biarkan beberapa saat sampai router nya berkedip kedip, maka mikrotik routerboard kamu sudah dlam keadaan default
D. Kesimpulan
Perlu di ketahui bahwa ketika kita melakukan reset terhadap mikrotik maka konfigurasi mikrotik secara default nya sudah ada yaitu menggunakan IP 192.168.88.1, jadi untuk bisa kalian mengakses nya sesuaikan terlebih dahulu ip laptop kalian agar satu network dengan mikrotik nya
E. Penutup
Oke temen temen, sekian dari saya tutorial singkat ini semoga bermanfa'at untuk kita semua
dari saya di cukupkan sekian, Wassalamu'alaikum wr wb
A. Pendahuluan
Selamat malam temen temen, kali ini saya akan memberikan tutorial kepada kalian bagaimana cara nya melakukan reset mikrotik routerboard
B. Latar Belakang
Oke kalian yang suka main mikrotik pasti sudah tidak asing lagi ya temen temen, banyak alasan bagi kita untuk melakukan reset terhadap mikrotik kita mulai dari lupa password lah, pengen mengembalikan ke konfigurasi awal dan bahkan hanya untuk refresh sistem, nah bagaimana sih caranya ? berikut ini ulasannya
C. Pembahasan
Oke kita langsung aja temen temen, terdapat 2 cara yaitu soft reset dan hard reset
1) Soft Reset
Yaitu sebuah cara mereset dari dalam sistem nya, kita masuk terlebih dahulu melalui winbox, remote console atau pun yang lainnya,
Seperti gambar di atas, kita memasukan perintah /system reset-configuration, dan tekan y . tunggu sebentar maka mikrotik anda secara otomatis akan kembali ke konfigurasi awal bawaan mikrotik nya, namun kita bisa agar mikrotik tersebut di hilangkan konfigurasi defaultnya yaitu dengan cara menambahkan perintah nya /system reset-configuration no-default=yes
2) Hard Reset
Oke selanjutnya cara yang ke dua adalah dengan menggunakan perangkat nya langsung secara fisik,berikut ini langkah langkah nya,
1) Silahkan kalian cari tombol reset, setiap tipe biasanya berbeda namun umumnya selalu terdapat lubang kecil deket tombol power, untuk menekannya kita harus menggunakan alat menusuk nya, biasanya pulpen, namun hati hati jangan sampai terlalu keras menusuk nya cukup terdengar bunyi klik aja, cabut dan tekan beberapa saat kabel power nya
2) kemudian selanjutnya masukan kabel power nya dalam kondisi lubang reset masih di tekan, biarkan beberapa saat sampai router nya berkedip kedip, maka mikrotik routerboard kamu sudah dlam keadaan default
D. Kesimpulan
Perlu di ketahui bahwa ketika kita melakukan reset terhadap mikrotik maka konfigurasi mikrotik secara default nya sudah ada yaitu menggunakan IP 192.168.88.1, jadi untuk bisa kalian mengakses nya sesuaikan terlebih dahulu ip laptop kalian agar satu network dengan mikrotik nya
E. Penutup
Oke temen temen, sekian dari saya tutorial singkat ini semoga bermanfa'at untuk kita semua
dari saya di cukupkan sekian, Wassalamu'alaikum wr wb
Share This :
comment 0 komentar
more_vert