Assalamu'alaikum wr wb
A. Pendahuluan
Hai temen temen semuanya, apa kabar kalian semua ? semoga selalu di berikan kesehatan ya, kali ini kita kan berkenalan nih dengan distro linux yang familiar dan terkenal
B. Latar Belakang
Kita tahu sendiri bahwa linux ini bebas di kembangkan oleh siapa saja sehingga bermunculan varian varian linux yang ada saat ini. Ada banyak distribusi atau distro Linux yang telah muncul, beberapa bertahan dan menjadi distro besar, bahkan sampai menghasilkan distro turunan, contohnya distro Debian, distro ini telah menghasilkan puluhan distro turunan, antara lain Ubuntu, Knoppix, Xandros,DSL, dan sebagainya.
C. Pembahasan
Nah sekarang kita akan mengenal disto yang terkenal saat ini, di antaranya
1. Red Hat
Poin terbesar dari distro ini adalah Red Hat Package Manager (RPM) ialah sebuah perangkat lunak untuk memanajemen paket-paket pada sistem Linux kita dan dianggap sebagai standar de-facto dalam pemaketan pada distro-distro turunannya dan yang mendukung distro ini secara luas.
2. Ubuntu
Ubuntu adalah salah satu distribusi Linux yang berbasis Debian dan memiliki interface dekstop, serta disponsori oleh Canonical Ltd. Ubuntu merupakan sistem operasi berbasis Linux yang tersedia secara bebas serta mempunyai dukungan baik yang berasal dari komunitas maupun tenaga ahli profesional. Ubuntu juga aman dari virus dan malware walaupun tak memakai anti virus.
3. Xandros
Xandros ialah distro Linux yang berdasarkan pada sistim KDE (K Desktop Environment), tampilannya sangat mirip dengan windows jadi mudah digunakan bagi yang berpengalaman maupun pemula.
4. Debian
Debian adalah adalah sistem operasi berbasis open source yang di kembangkan secara terbuka oleh para progammer yang ingin memodifikasinya. Sistem operasi ini adalah gabungan dari perangkat lunak yang dikembangkan dengan lisensi GNU dan menggunakan kernel linux, sehingga lebih suka di sebuat dengan nama Debian GNU/Linux, dibuat oleh Ian Murdock yaitu seorang mahasiswa yang berasal dari Universitas Purdue Amerika Serikat.
5. Slackware
Slackware merupakan salah satu distro Linux awal, dan merupakan yang tertua yang masih dikelola. Tujuan utama Slackware adalah stabilitas dan kemudahan desain, serta menjadi distribusi Linux yang paling mirip Unix.
6. Fedora
Fedora sebelumnya bernama Fedora Core, terkadang disebut juga dengan Fedora Linux merupakan distro Linux berbasis RPM dan yum yang dikembangkan oleh Fedora Project yang didukung oleh komunitas pemrogram serta disponsori oleh Red Hat.
7. Knoppix
Knoppix ialah sistem operasi berbasis Linux Debian yang dirancang khusus untuk dijalankan langsung dari CD / DVD (Live CD) atau pun dari USB flash drive (Live USB) dan dapat juga diinstal pada hard disk seperti sistem operasi yang umumnya.
8. Linux Mint
Linux Mint ialah sebuah sistem operasi yang merupakan salah satu distro Linux yang berbasis Debian dan Ubuntu. Aplikasi yang berjalan di Ubuntu juga dapat berjalan pada Linux Mint. Tampilan sistem operasi ini hampir sama seperti Windows, jadi Linux Mint dapat digunakan dengan mudah bagi para pemula.
9. Arch Linux
Walaupun kurang terkenal sistem operasi ini merupakan distro up to date dan memiliki paket manager yang cukup baik, serta kita dapat mengatur aplikasi apa saja yang dapat kita install pada sistem operasi ini.
10. Turbo Linux
Yang terakhir adalah Turbo Linux, merupakan sistem operasi Linux yang terkenal dan populer di Asia di negara Jepang dan Cina. TurboLinux mendesain produknya dengan menggabungkan kelebihan Open Source dan yang terbaik dari perangkat lunak komersial dan juga menyertakan cross-platform management software dalam produk-produk workstation, server dan clustering memungkinkan kemudahan dalam me-manage networks dan system.
D. Kesimpulan
Nah temen temen, apakah kalian tertarik ke salah satu distro si atas ? kalau tertarik ayo se segera mungkin kita gunakan sistem operasi yang bebas lisensi dan sekalian juga kita belajar Open Source
E. Penutup
Nah mungin dari saya di cukupkan sekian, mohon maaf jika dari saya terdapat kekurangan, semoga bermanfa'at bagi kalian semua.
Wassalamu'alaikum wr wb
A. Pendahuluan
Hai temen temen semuanya, apa kabar kalian semua ? semoga selalu di berikan kesehatan ya, kali ini kita kan berkenalan nih dengan distro linux yang familiar dan terkenal
B. Latar Belakang
Kita tahu sendiri bahwa linux ini bebas di kembangkan oleh siapa saja sehingga bermunculan varian varian linux yang ada saat ini. Ada banyak distribusi atau distro Linux yang telah muncul, beberapa bertahan dan menjadi distro besar, bahkan sampai menghasilkan distro turunan, contohnya distro Debian, distro ini telah menghasilkan puluhan distro turunan, antara lain Ubuntu, Knoppix, Xandros,DSL, dan sebagainya.
C. Pembahasan
Nah sekarang kita akan mengenal disto yang terkenal saat ini, di antaranya
1. Red Hat
Poin terbesar dari distro ini adalah Red Hat Package Manager (RPM) ialah sebuah perangkat lunak untuk memanajemen paket-paket pada sistem Linux kita dan dianggap sebagai standar de-facto dalam pemaketan pada distro-distro turunannya dan yang mendukung distro ini secara luas.
2. Ubuntu
Ubuntu adalah salah satu distribusi Linux yang berbasis Debian dan memiliki interface dekstop, serta disponsori oleh Canonical Ltd. Ubuntu merupakan sistem operasi berbasis Linux yang tersedia secara bebas serta mempunyai dukungan baik yang berasal dari komunitas maupun tenaga ahli profesional. Ubuntu juga aman dari virus dan malware walaupun tak memakai anti virus.
3. Xandros
Xandros ialah distro Linux yang berdasarkan pada sistim KDE (K Desktop Environment), tampilannya sangat mirip dengan windows jadi mudah digunakan bagi yang berpengalaman maupun pemula.
4. Debian
Debian adalah adalah sistem operasi berbasis open source yang di kembangkan secara terbuka oleh para progammer yang ingin memodifikasinya. Sistem operasi ini adalah gabungan dari perangkat lunak yang dikembangkan dengan lisensi GNU dan menggunakan kernel linux, sehingga lebih suka di sebuat dengan nama Debian GNU/Linux, dibuat oleh Ian Murdock yaitu seorang mahasiswa yang berasal dari Universitas Purdue Amerika Serikat.
5. Slackware
Slackware merupakan salah satu distro Linux awal, dan merupakan yang tertua yang masih dikelola. Tujuan utama Slackware adalah stabilitas dan kemudahan desain, serta menjadi distribusi Linux yang paling mirip Unix.
6. Fedora
Fedora sebelumnya bernama Fedora Core, terkadang disebut juga dengan Fedora Linux merupakan distro Linux berbasis RPM dan yum yang dikembangkan oleh Fedora Project yang didukung oleh komunitas pemrogram serta disponsori oleh Red Hat.
7. Knoppix
Knoppix ialah sistem operasi berbasis Linux Debian yang dirancang khusus untuk dijalankan langsung dari CD / DVD (Live CD) atau pun dari USB flash drive (Live USB) dan dapat juga diinstal pada hard disk seperti sistem operasi yang umumnya.
8. Linux Mint
Linux Mint ialah sebuah sistem operasi yang merupakan salah satu distro Linux yang berbasis Debian dan Ubuntu. Aplikasi yang berjalan di Ubuntu juga dapat berjalan pada Linux Mint. Tampilan sistem operasi ini hampir sama seperti Windows, jadi Linux Mint dapat digunakan dengan mudah bagi para pemula.
9. Arch Linux
Walaupun kurang terkenal sistem operasi ini merupakan distro up to date dan memiliki paket manager yang cukup baik, serta kita dapat mengatur aplikasi apa saja yang dapat kita install pada sistem operasi ini.
10. Turbo Linux
Yang terakhir adalah Turbo Linux, merupakan sistem operasi Linux yang terkenal dan populer di Asia di negara Jepang dan Cina. TurboLinux mendesain produknya dengan menggabungkan kelebihan Open Source dan yang terbaik dari perangkat lunak komersial dan juga menyertakan cross-platform management software dalam produk-produk workstation, server dan clustering memungkinkan kemudahan dalam me-manage networks dan system.
D. Kesimpulan
Nah temen temen, apakah kalian tertarik ke salah satu distro si atas ? kalau tertarik ayo se segera mungkin kita gunakan sistem operasi yang bebas lisensi dan sekalian juga kita belajar Open Source
E. Penutup
Nah mungin dari saya di cukupkan sekian, mohon maaf jika dari saya terdapat kekurangan, semoga bermanfa'at bagi kalian semua.
Wassalamu'alaikum wr wb
Share This :
comment 0 komentar
more_vert